Posko Dompet Dhuafa-Dasi NTB untuk Bima
Dompet Dhuafa Salurkan Bantuan Korban Banjir di Bima

Jakarta- Direktur DMC Dompet Dhuafa Syamsul Ardiansya mengatakan hingga hari ini pihaknya masih melakukan proses pendataan dampak kebencanaan dan mulai mendistribusikan logistik bantuan. “Bantuan yang dibutuhkan adalah paket kebersihan diri (hygiene kit), makanan dan minuman dewasa, nutrisi balita, air bersih, obat-obatan,” ujar Syamsul, Jumat (23/12) Seperti yang dilansir republika.co.id, Disaster Management Center (DMC) Dompet Dhuafa bersama […]

Banjir Bandang Bima
Banjir Susulan Makin Parah Hingga Menghanyutkan Sebagian Rumah

BIMA – Banjir susulan terjang sebagian kota Bima dengan kondisi semakin parah (23/12/2016). hujan tersebut menyebabkan debit sungai naik kembali sehingga banjir telah menggenangi permukiman hingga sebagian menghanyutkan sebagian rumah.   Seperti yang dilansir suarantb, ada 6 kecamatan yang terdampak banjir yaitu Kecamatan Empunda, Rasanae Timur, Asa Kota, Raba, Rasanae Barat, dan Rasanae. Wilayah di […]