bcebf6a6-042c-4e7c-b1fb-c493a359df74
Cerita Santri Pohon Asam, Perjuangan Mereka Tetap Belajar Alquran Ditengah Keterbatasan

Sejak berdiri tahun 2013 hingga sekarang, Pesantren Tahfidz Roudhatul Huffadz belum memiliki bangunan pondok sendiri. Pesantren Tahfidz Roudhatul Huffadz yang berada di Jeneponto, Sulawesi Selatan ini memang tidak memiliki bangunan pondok yang layak. Padahal sudah terhitung sekitar 100 santri yang belajar di pesantren ini. Mereka sering dikenal sebagai Hafidz Pohon Asam.  Di bawah pohon asam […]

Panen Rumput Laut Mandar
Petani Program Muda Berdaya Rumput Laut DD Sulsel Telah Melakukan Panen Perdana

Dompet Dhuafa Sulsel terus menjangkau kesejahteraan ekonomi masyarakat melalui program pemberdayaan Muda Berdaya dengan mengajak anak muda setempat untuk berkarya di lahan pertanian. Kali ini program pemberdayaan menyambangi wilayah pesisir letaknya berada di Desa Panyampa dan Kantumbangan Lemo, Kec. Campalagian, Kab. Polman, Sulawesi Barat dengan memaksimalkan potensi tambak untuk produksi rumput laut jenis Gracilaria. Pemberdayaan […]

Kerja Bakti Kopi Pattongko
Memasuki Musim Panen, Petani Kopi Patongko Membuka Jalur Kendaraan Menuju Rumah Kopi

Memasuki musim panen kopi yang akan dilakukan pada paruh kedua tahun 2021 ini, petani kopi dan penerima manfaar program Kopi Pattongko yang bermukin di  sekitar Rumah Olah Kopi Pattongko Sinjai menggelar kerja bakti pembuatan lorong pada Selasa (30/03/2021). Kerja bakti ini dilakukan dari area jalan kebun menuju Rumah Olah Kopi Pattongko di Sinjai. Gotong royong […]

Dai Pedalaman 2
Menuju Ramadhan, Dompet Dhuafa Lakukan Survei Da’i Pedalaman

Bulan Ramadhan akan segera tiba. Bulan suci Ramadhan merupakan kesempatan bagi setiap hamba Allah untuk lebih meningkatkan ketakwaan, dikarenakan bulan ini memiliki banyak keutamaan. Pada Ramadhan kali ini, Dompet Dhuafa Sulawesi Selatan akan kembali melaksakanan program Dai tahunan untuk pelosok dalam membantu masyarakat muslim meningkatkan amal ibadah. Program Da’i Pedalaman ini merupakan salah satu program […]

Skrining TBC
Dompet Dhuafa Lakukan Layanan Skrining Ketuk Pintu dan Bantuan Gizi Pasien TB

Setiap tanggal 24 Maret, diperingati sebagai Hari Tuberkulosis Sedunia. Peringatan hari tersebut bertujuan untuk membangun kesadaran masyarakat umum tentang penyakit Tuberkulosis atau TB, serta usaha-usaha untuk mengurangi penyebarannya. Saat ini, TB merupakan penyakit serius yang menyerang paru-paru dan menyebabkan kematian bagi penderitanya bila tidak diobati dengan tepat. Dilansir dari WHO, setiap harinya ada hampir 4.500 […]