DSC08867
Bertemu Yunita: Perempuan Tangguh, Sosok Kartini Untuk 2 Anaknya

Bulan April dikenal sebagai bulannya Kartini. Tepatnya setiap tanggal 21 April diperingati sebagai hari Kartini. Kartini merupakan sosok perempuan inspiratif yang telah memberikan kontribusi besar yang sangat dirasakan oleh kaum perempuan saat ini. Mulai dari hak untuk mendapatkan pendidikan, hingga kesetaraan dalam pekerjaan. Sosok Kartini lantas tidak menghilang begitu saja, karena selalu ada penerus yang […]

DSC03877
Bertemu Burhan: Berkarya dan Berdaya Dari Desa

Melihat zaman milenial saat ini, banyak anak muda yang memilih untuk bekerja di perkantoran ataupun terjun di industri digital dan kreatif lainnya. Menjadi pegawai kantoran dan menjadi seorang vlogger atau streamer dianggap memiliki daya tariknya sendiri dalam menjalani aktivitas sehari-hari. Dunia pertanian pun jarang dilirik oleh generasi muda sebab sering dianggap tidak merepresentasikan prospek karir […]

bcebf6a6-042c-4e7c-b1fb-c493a359df74
Cerita Santri Pohon Asam, Perjuangan Mereka Tetap Belajar Alquran Ditengah Keterbatasan

Sejak berdiri tahun 2013 hingga sekarang, Pesantren Tahfidz Roudhatul Huffadz belum memiliki bangunan pondok sendiri. Pesantren Tahfidz Roudhatul Huffadz yang berada di Jeneponto, Sulawesi Selatan ini memang tidak memiliki bangunan pondok yang layak. Padahal sudah terhitung sekitar 100 santri yang belajar di pesantren ini. Mereka sering dikenal sebagai Hafidz Pohon Asam.  Di bawah pohon asam […]

Cerita Lesehan Macca

ABDUL, KOKI MUALLAF DI RUMAH MAKAN DOMPET DHUAFA Juli 2018, Abdul memutuskan untuk masuk Islam. Di kondisinya yang semakin dekat dengan Pencipta, Abdul memulai kehidupan barunya sebagai koki di Rumah Makan Lesehan Macca milik Dompet Dhuafa Sulawesi Selatan.Bukan pertama kalinya Abdul bekerja sebagai koki. Berbagai pengalaman dan pelatihan sudah banyak diikutinya. Sebelumnya ia pernah bekerja […]

nkctzhi
Nanti Kita Cerita Tentang Zakat Hari Ini

Tak terasa sudah pekan kedua Januari 2020. Zakat harta tahun kemarin sudah ditunaikan belum? Zakat harta (maal) adalah kewajiban umat muslim yang sama pentingnya dengan sholat, puasa, haji, dan mengucapkan dua kalimat syahadat karena merupakan rukun Islam. Zakat harta ada haul (batas waktu minimal kepemilikan) dan nisab (batas ukuran minimal kepemilikan) yang menjadi patokan apakah […]

Ibu Wati, Pemulung yang Suaminya Terkena Penyakit Prostat Butuh Rumah yang Layak.

Kenalkan namanya Ibu Wati, Perempuan tangguh yang ada di dekat kita. Sehari-hari mengepul sampah plastik untuk bertahan hidup. Di rumah kecil yang berada di daerah Tamalanrea Makassar ini ia tinggal bersama suaminya yang sudah setahun harus terbaring lemah karena penyakit prostat. Keadaan ini memaksa Ibu tangguh ini membanting tulang seorang diri. Di rumah seadanya ini […]